Cara Menggunakan Sitrun pada Pakaian Berwarna

Author Larusso

Cara Menggunakan Sitrun pada Pakaian Berwarna

Untuk menjaga ketahanan warna pada pakaian anda, sitrun dapat menjadi bahan alami. Anda tak perlu membeli bahan-bahan yang mahal. Manfaatkan bahan-bahan di sekitar anda dengan harga yang terjangkau. Bahkan, sitrun bisa menjadi bahan alami untuk menjaga bahan alami.

Kandungan Sitrun untuk Pakaian Berwarna

Cara Menggunakan Sitrun pada Pakaian Berwarna

Bahan sitrun menjadi bahan baik untuk pakaian berwarna. Pasalnya, sitrun mengandung bahan-bahan dan komposisi sebagai berikut. Sebelum cara menggunakan sitrun pada pakaian berwarna, begini kandungannya:

Memiliki Kandungan yang Antibakteri dan Antimikroba

Sifat sitrun adalah bersifat antibakteri dan antimikroba. Sitrun memiliki kandungan yang mampu menghilangkan bakteri, kuman dan jamur. Unsur-unsur ini selalu menempel. Pada umumnya, bakteri ini ada dalam beberapa pakaian seperti renang, olahraga, bahkan pakaian dalam. Ini karena pakaian tersebut sering tercampur dengan keringat.

Kandungan Asam Sitrat Mampu Membersihkan Noda

Sitrun pasti mengandung asam nitrat. Kandungan ini mampu membersihkan noda dan memulihkan pakaian yang berwarna. Tidak hanya pakaian berwarna, asam nitrat juga mampu memulihkan pakaian berwarna putih. Sifat kandungan pada asam sitrat dapat menghilangkan noda atau debu pemicu bakteri.

Cara Menggunakan Sitrun pada Pakaian Berwarna

Mengaplikasikan sitrun pada pakaian, sangat lah mudah. Ada beberapa dan langkah cara menggunakan sitrun pada pakaian berwarna. Beberapa bagian ini perlu anda siapkan dengan baik. Berikut ini yang harus anda persiapkan, berupa alat-alatnya terlebih dahulu mulai dari:

  • Ember atau baskom.
  • Pakaian yang hendak anda cuci.
  • Sitrun.
  • Gayung air sebanyak 3 buah.
  • Sikat untuk mencuci baju.
  • Deterjen boleh berupa bubuk, cair dan krim.

Bagaimana cara mencuci pakaian berwarna dengan sitrun? Beberapa langkah ini dapat anda lakukan secara berurutan dengan memperhatikan beberapa hal sebagai berikut:

  • Sebelum langsung membilasnya, anda bisa mendiamkannya selama sepuluh menit dengan pembersih atau deterjen yang ada. Apabila tidak ada perubahan pada warna pakaian, produk tersebut terbilang aman.
  • Tahap selanjutnya adalah menyemprotkan pembersih pada noda yang membandel di pakaian yang berwarna. Tahap ini dapat anda lakukan setelah mengetahui bahwa produk ini benar-benar baik.
  • Selanjutnya, siapkan dulu ember, baskom atau bak cucian dengan deterjen bubuk atau cair dan beri sedikit bahan sitrunnya.
  • Setelah pakaian berwarna sudah anda semprot dengan sedikit cairan sitrun, rendam pakaian dengan tepat. Anda bisa merendam pakaian di dalam bak mandi, ember yang berisi larutan. Larutan ini berisikan air, sitrun dan deterjen.
  • Pastikan bahwa anda mencampurkan pakaian terpisah. Pisahkan pakaian yang berwarna dengan pakaian yang putih. Anda perlu memisahkan pakaian ini agar warna pakaian tidak luntur. Cara ini juga melindungi pakaian putih dari warna lain.
  • Jadi rendam pakaian dalam air larutan tersebut selama lima hingga sepuluh menit.
  • Setelah pakaian terendam selama waktu 5-10 menit, sikat pakaian hingga bersih. Pastikan noda pada pakaian tidak ada yang menempel. Apabila masih terdapat noda yang susah anda hilangkan, Gunakan sabun berupa batangan. Selanjutnya, sikat lagi dengan lembut hingga noda menghilangkan.
  • Pada tahap terakhir, anda bisa mencucinya dengan pelembut pakaian. Supaya aroma tak sedap atau bau pada pakaian cepat hilang, berikan cuka putih. Namun, sitrun juga mampu mencerahkan warna pada pakaian.

Cara Menjemur Pakaian Berwarna

Setelah mengetahui cara menggunakan sitrun pada pakaian berwarna, sekarang bagaimana cara menjemur pakaian berwarna? Ketika menjemur pakaian berwarna, pahami dulu langkahnya supaya warna tidak pudar. Langkah-langkah ini bisa anda lakukan secara tepat:

Membalikkan Pakaian pada Bagian Warna

Hal yang terpenting adalah membalikkan bagian warna pakaian yang terkena sinar matahari. Ini karena warna yang terkena matahari agar lebih cepat pudar. Membalik pakaian mampu melindungi warna agar tidak cepat pudar.

Hindari Menjemur pada Terik Matahari Secara Langsung

Selanjutnya, hindari menjemur pakaian pada terik matahari yang terlalu panas dan langsung terpapar. Hal ini dapat memudarkan warna pakaian ketika anda menjemurnya. Usahakan jangan terlalu lama dan jemur selama 30 sampai 60 menit saja.

Cara menggunakan sitrun pada pakaian berwarna secara baik bisa anda lakukan ketika memilih bahan sitrun. Pilih bahan sitrun yang memiliki kandungan anti bakteri dan mencerahkan pakaian.

Selain itu, gunakan deterjen yang berkualitas. Takar deterjen sesuai petunjuk sebelum mencucinya. Sebelum mencucinya, coba lakukan cara ini mulai sekarang supaya warna pakaian tidak pudar.

Also Read

Bagikan:

Leave a Comment